Harga LG Tribute Terbaru
Harga LG Tribute – Ponsel berbasis CDMA memang masih banyak
yang menggemarinya, salah satu adalah negara Korea, dimana masyarakatnya masih
gemar menggunkan ponsel berbasis CDMA ini. Berlandaskan dari itu, vendor dengan
nama LG ini, memberikan ponsel untuk pecintanya dengan seri LG Tribute. Ponsel
pintar dengan teknologi CDMA LTE.
Tidak ingin mengecewakan para pecintanya, selain menyematkan
fitur LTE atau 4G, Smartphone LG Tribute dilengkapi dengan spesifikasi jerohan
yang mumpuni, pada sektor Chipsetnya saja telah membawa Qualcomm MSM8926
Snapdragon 400 yang dipadukan dengan processor Quad-core 1.2 GHz. Dukungan RAM
1 GB juga turut dihadirkan, guna untuk menjalankan sistem operasi Android OS
v4.4.2 KitKat.

baca juga : Harga dan Spesifikasi LG G3 Stylus Terbaru
Pada sisi kamera, LG Tribute dilengkapi dengan kamera utama
sebesar 5 MP, dimana kamera tersebut sudah didukung dengan teknologi Autofocus,
Geo-tagging, taouch focus, panorama dan tak terlewatkan LED Flash. Kemampuan
merekam video juga sudah bagus, yaitu dengan resolusi HD 1080p. Sayangnya,
untuk memanjakan para pecinta selfienya, smartphone ini malah mengusung lensa
beresolusi VGA. Lebih lengkap mengenai spesifikasi LG Tribute, berikut ini
ulasannya.
Harga LG Tribute
Mengenai harga LG Tribute, sampai sejauh ini belum ada konfirmasi pasti berapa untuk harga smartphone ini di pasar tanah air. Namun, di pada pasar India, smartphone ini dibandrol dengan harga sekitar Rp. 2.7 jutaan rupiah, dan diperkirakan untuk pasar Indonesia tidak jauh dari harga tersebut.
Spesifikasi LG Tribute
- Jenis Kartu Micro-SIM
- Dimensi 127.5 x 67.8 x 10.7 mm
- Berat 138.9 g
- Layar IPS LCD capacitive touchscreen, 480 x 800 pixels, 4.5 inches (~207 ppi pixel density) + Miltitouch
- Memory Internal 4 GB, microSD, up to 32 GB
- RAM 1 GB RAM
- Konektifitas EVDO Rev-A, LTE,Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot, Bluetooth v4.0, GPS with A-GPS, microUSB v2.0
- OS Android OS, v4.4.2 (KitKat)
- CPU Qualcomm MSM8926 Snapdragon 400, Quad-core 1.2 GHz
- GPU Adreno 305
- Kamera Depan VGA
- Kamera Belakang 5 MP, 2560 х 1920 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, panorama, Video 1080p
- Baterai Li-Ion 2100 mAh
Kelebihan LG Tribute
- Sudah mendukung jaringan LTE atau 4G
- Mengusung processor Quad-core 1.2 GHz
Kekurangan LG Tribute
- Kamera depan masih VGA
- Kapasitas RAM kecil yakni 1 GB
- Harga LG Tribute sangat mahal untuk spesifikasi yang ditawarkan
Baca juga : Harga dan Spesifikasi ZTE Blade S6 Terbaru
0 komentar:
Post a comment